CARA MEMBUAT POSTINGAN DI BLOGGER DAN MEMPUBLIKASIKANNYA DI INTERNET

Image Source

POST ARTIKEL DI BLOG KAMU

Halo sahabat psg !!! 
Pada artikel sebelumnya, kita telah membahas tentang cara membuat blog di blogger, jika belum baca silahkan baca CARA MEMBUAT BLOG TERBARU | PANDUAN LENGKAP. Setelah membuat blog tentunya kita akan menulis artikel untuk di publish ke blog. Nah bagaiamana caranya??? Sebelum masuk ke point pertama, ada baiknya kita mengenal menu-menu yang ada di sidebar blog.


MENU-MENU PADA DASHBOARD BLOG

- Postingan Tempat semua postingan yang telah kita buat akan tampil disini
- Statistik Berisi tentang statistik banyaknya penayangan blog
- Komentar Untuk melihat komentar, jika ada pengguna mengomentari artikel atau postingan kita,  maka ini akan tampil di menu komentar.
- Halaman Menambah halaman baru di blog
- Tata Letak Untuk mengatur dan menambah widget pada halaman template blog
- Setelan Untuk mengatur blog, mulai dari komentar, postingan, bahasa ataupun setelan pengguna.

Itulah fungsi-fungsi dari menu dashboard pada blog yang harus dipahami. Lanjut ke topik utama yaitu menulis post pertama kita di blog.

1. Pada halaman dashboard blog, pilih menu postingan, lalu tekan tombol Entri baru. Lihat gambar



2. Akan muncul halaman baru seperti pada gambar dibawah ini:


Keterangan :

- No 1 Judul artikel
- No 2 adalah isi konten
- No 3 adalah tombol publikasi, jika kita telah selesai menulis artikel

3. Setelah selesai menulis artikel dan mempublikasikan nya di internet, kita dapat mengaksesnya di browser dengan alamat blog yang telah kita buat sebelumnya. 

Konten yang baru saja dibuat dan di akses di browser
Ok sahabat psg !!! Cukup sekian cara menulis artikel di blog, jika bermanfaat silahkan share dan komentar, kritik dan saran sangat di perlukan untuk kemajuan blog ini. Terima kasih, salam luar biasa.

Posting Komentar

0 Komentar